asuransi mobil

Perbedaan Asuransi Mobil All Risk dan Total Loss Only

Asuransi mobil merupakan hal penting bagi pemilik kendaraan untuk melindungi diri dan aset mereka dari berbagai risiko. Dua jenis asuransi mobil yang umum digunakan adalah asuransi mobil All Risk (komprehensif) dan asuransi Total Loss Only (TLO). Meski sama-sama memberi proteksi pada kendaraan, terdapat perbedaan signifikan antara keduanya. Karena itu, penting…

Selengkapnya »


Asuransi Kesehatan Gigi dan Mulut

Miliki Jaminan Kesehatan Gigi dengan Asuransi Sun Life

Perawatan gigi dan mulut sering dilupakan sebagian besar orang. Padahal, lewat gigi dan mulut ini, seluruh proses pencernaan untuk tubuh bisa terlaksana. Sebelum makanan mulai diproses dalam perut, mulut dan gigi yang bertugas untuk mengunyahnya jadi ukuran lebih kecil agar mudah dicerna. Karena itu, kesehatan gigi dan mulut sangat penting…

Selengkapnya »


Asuransi Mobil All Risk Vs TLO

Asuransi Mobil All Risk Vs TLO, Apa Perbedaan dan Keuntungannya?

Asuransi mobil yang umum dipilih nasabah terdiri dari dua jenis, yaitu asuransi mobil All Risk dan asuransi Total Loss Only (TLO). Seperti namanya, asuransi mobil All Risk atau asuransi comprehensive bisa memberikan proteksi yang menyeluruh dan komplit. Untung rugi beli asuransi mobil All Risk tentu saja banyak. Untuk keuntungannya, bisa…

Selengkapnya »


Asuransi untuk Jaminan Hidup

5 Produk Asuransi yang Penting Dimiliki untuk Jaminan Hidup Lebih Baik

Sebagai salah satu upaya untuk mengantisipasi kerugian finansial yang bisa terjadi kapan saja di dalam kehidupan, menjadikan seseorang perlu menggunakan beberapa produk asuransi. Sebut saja seperti halnya produk asuransi jiwa dengan premi asuransi jiwa terjangkau, asuransi mobil dan berbagai produk asuransi lainnya. Asuransi untuk Jaminan Hidup Bagi Anda yang masih…

Selengkapnya »


tekanan darah tinggi

Mengenal Lebih Dalam Asuransi dan Pentingnya Proteksi Kesehatan

Asuransi memiliki banyak manfaat, mulai dari membantu meminimalisir kerugian, memberikan ketenangan, dan sebagai proteksi atau perlindungan. Adapun jenis asuransi yang umum digunakan masyarakat Indonesia biasanya terdiri dari dua macam, yaitu asuransi kesehatan dan asuransi mobil. Asuransi Mobil dan Pentingnya Proteksi Kesehatan Asuransi kesehatan keluarga banyak dipilih mengingat kebutuhan terhadap perlindungan…

Selengkapnya »


Suku Cadang Kendaraan

Peredaran Produk Suku Cadang Kendaraan Palsu Tinggi

Diperkirakan ada sekitar 30% suku cadang kendaraan bermotor yang di pasarkan di dalam negeri di duga merupakan produk palsu. Maraknya pemalsuan akibat selisih harga yang terlalu jauh antara komponen original dan suku cadang palsu. Peredaran Produk Suku Cadang Palsu Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual (Haki) Kementerian Hukum dan HAM, menyebutkan bahwa…

Selengkapnya »


Asuransi Kesehatan untuk Keluarga

Bimbang Mengambil Asuransi Kesehatan? Ini Dia 4 Manfaatnya untuk Keluarga

Asuransi menjadi salah satu hal yang harus dipertimbangkan oleh banyak orang untuk mendapatkan jaminan hidup yang lebih baik di masa depan. Salah satu jenis asuransi yang paling popular di kalangan masyarakat adalah asuransi kesehatan. Tak bisa dipungkiri, kesehatan menjadi salah satu hal yang harus dijaga dengan baik oleh semua orang….

Selengkapnya »


Ingin Mendaftar Asuransi Pendidikan? Kenali 3 Hal Ini Terlebih Dahulu

Ketika Anda memutuskan untuk melakukan daftar asuransi pendidikan sejak dini, maka disitu pulalah rencana keuangan untuk dana pendidikan anak sudah bisa direalisasikan. Memulai asuransi sejak anak masih bayi tentu jauh lebih menguntungkan dibanding ketika anak sudah memasuki masa sekolah karena Anda bisa menyimpan dana dalam jangka waktu yang lama. Manfaat…

Selengkapnya »


Info Asuransi Kendaraan MSIG, Berkendara Tanpa Cemas

PT Asuransi MSIG Indonesia meluncurkan produk Asuransi Kendaraan MSIG, Berkendara Tanpa Cemas sebagai jaminan terhadap kendaraan bermotor baik itu mobil maupun sepeda motor yang disebabkan oleh kecelakaan seperti tabrakan, benturan, terbalik, tergelincir, terperosok, kebakaran dan kehilangan serta kerusakan yang terjadi selama berada di atas kapal penyeberangan ferry. Asuransi kendaraan MSIG…

Selengkapnya »


Pengertian Asuransi Dan Usaha Perasuransian

Pengertian asuransi adalah perjanjian antara perusahaan asuransi dan pemegang polis yang menjadi dasar bagi penerimaan premi oleh perusahaan asuransi sebagai imbalan untuk : a. ​memberikan penggantian kepada tertanggung atau pemegang polis karena kerugian, kerusakan, biaya yang timbul, kehilangan keuntungan, atau tanggung jawab hukum kepada pihak ketiga yang mungkin diderita tertanggung atau…

Selengkapnya »


Pentingnya Sebuah Asuransi Jiwa

Sebagian masyarakat Indonesia masih belum paham tentang pentingnya sebuah asuransi jiwa, termasuk kelas menengah atas sekalipun. Asuransi jiwa belum diperhitungkan dalam mempersiapkan masa depan keluarga. Membeli asuransi jiwa merupakan pengeluaran terbaik yang mungkin pernah dilakukan seseorang dalam memperhitungkan risiko dalam hidup. Pada saat musibah terjadi, memiliki asuransi jiwa sangat menolong…

Selengkapnya »