Pengertian Paduan Suara atau Kor

kor
Warning: Undefined variable $cusrnd in /www/wwwroot/kanalinfo.web.id/wp-content/plugins/quick-adsense/includes/content.php on line 291

Warning: Undefined variable $cusrnd in /www/wwwroot/kanalinfo.web.id/wp-content/plugins/quick-adsense/includes/content.php on line 307

Pengertian paduan suara atau kor adalah sajian musik vocal yang dinyanyikan oleh lima belas orang atau lebih yang menggabungkan berbagai warna vokal menjadi satu kesatuan yang dinamis agar dapat menyampaikan jiwa lagu yang dibawakan.

Paduan Suara Kor

 

Paduan suara atau kor (koor = bahasa Belanda) merupakan istilah yang merujuk kepada grup musik (ensembel) yang terdiri atas beberapa penyanyi dan/atau musik yang dibawakan oleh grup tersebut.

Paduan suara umumnya dipimpin oleh seorang dirigen, choirmaster atau conductor membawakan musik paduan suara yang terdiri atas beberapa bagian suara.

Dalam paduan suara pada umumnya bagian-bagian suara yang sering dibawakan adalah sopran, alto, tenor, dan bas. Namun tidak ada batasan berapa jumlah suara yang dapat dipadukan dalam paduan suara.

Selain empat suara, jumlah jenis suara yang paling lazim dalam paduan suara adalah tiga, lima, enam, dan delapan. Bilamana menyanyi hanya dengan satu suara, paduan suara tersebut disebut unisono.

Paduan suara dapat bernyanyi tanpa iringan alat musik biasanya disebut sebagai bernyanyi akapela.

Apabila bernyanyi dengan iringan musik, alat musik pengiring paduan suara dapat terdiri atas alat musik apa saja, baik itu tunggal maupun diiringi orkestra penuh.

 

Pengertian Paduan Suara atau Kor – Kanal Informasi

You May Also Like

About the Author: Kanal Info

Sekadar berbagi informasi dan pengetahuan sekitar kita secara singkat dan sederhana

1 Comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *